Penggalang Dana Oleh
Identitas terverifikasi
Terkumpul
dari target Rp 1.000.000
Guru memiliki banyak jasa terhadap bangsa ini. Pendidikan para generasi penerus bangsa ada di tangan mereka. Namun mirisnya apresiasi untuk mereka masih ada yang belum sesuai dengan perjuangan maupun pengorbanan yang mereka berikan untuk bangsa ini. Yaitu masih banyaknya guru-guru yang berpenghasilan dibawah UMR, meskipun sudah puluhan tahun mengajar.
Peringatan hari kemerdekaan RI tahun ini, Nurul Hayat Semarang mengadakan program Hadiah untuk Pahlawan Tanpa Tanda Jasa. Program ini kami adakan dengan memberikan hadiah uang tunai Rp 1.000.000 per guru. Dengan target 100 guru sehingga dibutuhkan dana Rp 100.000.000. Mari bersama kita apresiasi para guru yang sudah mencerdaskan kehidupan bagsa ini.
==================================
Salurkan sedekahmu dengan cara:
1. Pilih Nominal Donasi
2. Lengkapi Data Diri
3. Pilih metode pembayaran
4. Transaksi sesuai dengan metode pembayaran
Sahabat juga bisa membagikan halaman galang dana ini agar semakin banyak yang turut ikut berbuat kebaikan untuk keluarga Dhuafa yang sedang berduka.
Semoga sedekah yang kita keluarkan bisa memberikan kebaikan dan pahala yang berlimpah untuk kita serta memberikan kebahagiaan bagi penerima. Aamiin.
Hamba Allah
25 Aug, 2022
Rp 5.000
Hamba Allah
11 Aug, 2022
Rp 5.000
Hamba Allah
7 Aug, 2022
Rp 1.000
Alimul hakim fawwaz
5 Aug, 2022
Rp 2.000
Hamba Allah
4 Aug, 2022
Rp 10.000
Bismillah ya Allah limpahkanlah perlindungan-Mu pada kami atas keselamatan, kesehatan, keberkahan rezeki kami, semoga Engkau lancarkan segala aktivitas, pekerjaan dan rencana kami dan selalu Kau berikan pertolongan-Mu aamiin
Hamba Allah
3 Aug, 2022
Rp 1.000
Total Rp 0