Bantu Para Lansia Memiliki Tempat Tinggal Layak
Bantu Para Lansia Memiliki Tempat Tinggal Layak

Penggalang Dana Oleh

zakatkita.org
ORG

Identitas terverifikasi

Terkumpul

Rp 34.844

dari target Rp 52.000.000

0%Tercapai

Tersisa

7 hari

Bagikan ke Teman

Silahkan lengkapi data di bawah ini

Berawal dari kegiatan kirim sembako dari rumah ke rumah para lansia dhuafa, juga kegiatan sosial lainnya. Kini Mas Endra selaku pemilik Komunitas Sokola Pelangi yang ada di Kertosono, Nganjuk, Jawa Timur, mendirikan bangunan untuk para lansia terlantar, baik yang tidur di jalanan maupun yang keluarganya tak mampu merawat karena keterbatasan ekonomi. Rumah lansia ini diberi nama "Kampung Halaman".

Berbekal niat membantu sesama, alhamdulillah kini rumah lansia ini bisa menampung 10 orang lansia terlantar dan sampai Agustus 2024 ini sudah ada 8 lansia yang dirawat. Di sini semua gratis. Dari makan, tempat tinggal, sampai biaya pemakaman. “Di sini operasionalnya kebanyakan dari hasil donasi orang-orang baik Mas. Kadang juga dari hasil kerja saya sebagai kuli bangunan dan ojek online, saya sisihkan untuk keperluan Mbah-Mbah di sini seperti popok dan juga biaya makan,” terang Mas Endra.


Rencana ke depan rumah lansia ini ingin menambah bangunan kamar dan kamar mandi yang saat ini cuma ada 2. Juga akan ditambah ruang untuk menyimpan kursi roda dan berbagai perlengkapan lainnya, yang tentu saja ini membutuhkan biaya tidak sedikit.

Sahabat sejuk, mohon doanya agar penggalangan donasi ini berjalan dengan lancar.

Mari bersama Nurul Hayat memberikan tempat tinggal terbaik untuk para lansia terlantar yang ada di Nganjuk, Jawa Timur

==========================================

Salurkan sedekah terbaik Anda dengan cara:

1. Pilih Nominal Donasi

2. Lengkapi Data Diri

3. Pilih metode pembayaran

4. Transaksi sesuai dengan metode pembayaran



Sahabat
 juga bisa membagikan halaman galang dana ini agar semakin banyak yang turut ikut berbuat kebaikan.

 

Semoga sedekah yang kita keluarkan bisa memberikan kebaikan dan pahala yang berlimpah untuk kita serta memberikan kebahagiaan bagi penerima manfaat. Aamiin.

 

zakatkita.org/rumahlansia  

Hamba Allah

5 Dec, 2024

Rp 20.000

Hamba Allah

26 Aug, 2024

Rp 2.000

Bismillah sedekah subuh

Hamba Allah

25 Aug, 2024

Rp 2.000

Hamba Allah

24 Aug, 2024

Rp 5.000







Chat WA