Kembali ke Campaign


        Sahabat sejuk Nurul Hayat, masih ingat dengan proses pengerjaan huntara untuk warga yang terdampak gempa Pasaman, Sumatera Barat? Alhamdulillah, setelah satu bulan proses pengerjaan, 9 huntara untuk warga yang terdampak gempa Pasaman telah selesai dikerjakan. InsyaAllah tim Nurul Hayat akan terus bergerak dengan menambah pembangunan huntara hingga total keseluruhan 30 huntara. Saat ini, data penerima manfaat sudah lengkap dan sudah sesuai dengan SOP huntara Nurul Hayat. InsyaAllah awal Juni, akan segera kami eksekusi.

        Mohon doa dan dukungan dari Sahabat Sejuk Nurul Hayat, semoga proses pembangunan huntara ini lancar dan bisa segera dihuni oleh warga yang terdampak gempa Pasaman.   







Chat WA