Perjuangan Pak Timbul untuk Lunasi Biaya Operasi Liver Alm. Istrinya
Perjuangan Pak Timbul untuk Lunasi Biaya Operasi Liver Alm. Istrinya

Kadaluwarsa, Melewati Batas Waktu

Penggalang Dana Oleh

zakatkita.org
ORG

Identitas terverifikasi

Terkumpul

Rp 0

dari target Rp 10.000.000

0%Tercapai

Perjuangan Pak Timbul, Pedagang Tahu Tek Lunasi Hutang Biaya Operasi Almarhum Istrinya

Akhir bulan Februari lalu, menjadi bulan tak terlupakan bagi saya. Ini berawal dari istri awalnya mengalami gejala perut membesar. Tanpa berpikir panjang saya bawa ke rumah sakit swasta terdekat, rupanya harus opname, karena sakit liver.

 

Sesaat setelah diagnosa dari rumah sakit, istri harus segera di operasi sehingga di rujuk ke ICU rumah sakit Caruban dan rupanya Allah Ta’ala berkehendak lain, ia meninggal setelah hari ke 3. Innalillahi wa inna ilaihi rojiun.



Sedihnya, sampai saat ini duka kehilangan belum hilang. Pak Timbul punya tanggungan hutang. Biaya rumah sakit lalu ternyata meninggalkan tagihan.

 

Rumah sakit swasta 8.9 juta

Rumah sakit Caruban 5.7 juta


 

Bersyukurnya, dapat kebijakan dari Dinkes. Tagihan biaya almarhumah yang di rumah sakit Caruban dibebaskan dengan bea kes anggaran Dinkes dengan berbekal SKTM (Surat Keterangan Tidak Mampu).

 

Karena keterbatasan ekonomi keluarga, sampai saat ini belum bisa melunasi tagihan yang di rumah sakit swasta. Dan “Mohon Maaf“ fihak rumah sakit sudah menagih terus ke Pak Timbul untuk segera melunasi biaya perawatan selama istrinya masih hidup.

 

Sehari – hari Pak Timbul tinggal bersama orang tuanya, berjualan tahu tek adalah mata pencahariannya dengan penghasilan yang tidak seberapa. Pak Timbul bingung untuk biaya pelunasan rumah sakit.

 


Semoga banyak orang baik di sini, sehingga sedikit demi sedikit bisa bantu menutupi hutang biaya operasi almarhum istri beliau. Terima kasih Sahabat. Salam hangat dari Pak Timbul.

=============================================

Salurkan sedekahmu dengan cara:

1. Pilih Nominal Donasi

2. Lengkapi Data Diri

3. Pilih metode pembayaran

4. Transaksi sesuai dengan metode pembayaran


Sahabat juga bisa membagikan halaman galang dana ini agar semakin banyak yang turut ikut berbuat kebaikan untuk bantu keluarga Pak Timbul.


Semoga sedekah yang kita keluarkan bisa memberikan kebaikan dan pahala yang berlimpah untuk kita serta memberikan kebahagiaan bagi penerima. Aamiin.

*

zakatkita.org









Chat WA